BERI AKU 10, pada artikel kali ini, akan di berikan 10 nasihat bagi pemula yang akan memulai berlatih, apa sajakah itu, chek it :
- TAKE YOUR TIME, jangan terburu-buru dalam berlatih, luangkan waktu sejenak untuk melakukan pemanasan, dan juga jangan melakukan banyak trik dalam satu kali latihan secara berlebihan.
- CONDITION, keadaan, atau bagaimana anda mengerti tentang keadaan fisik dan kesehatan anda.
- WATCH THE MASTER, perbanyaklah menonton video para traceur hebat seperti David belle , ataupun membaca artikel tantang gerakan parkour. Dengan melihat dan menonton kita akan lebih banyak mengetahui dan memahami bagaimana parkour itu.
- Film Yourself , ingat ini bukan berarti anda harus merekam gerkan anda dan memajangnya di youtube. ini hanyalah berfungsi untuk meng-evaluasi gerakan-gerakan anda.
- Get A Partner, ini sangat membantu, carilah teman atau bahkan kelompok parkour untuk di ajak berlatih bersama, tentunya itu akan lebih menyenangkan.
- DRINK WATER, ini sangat penting untuk menjaga stamina tubuh anda.
- STRETCH, peregangan juga sangat penting saat awal latihan, ini akan mengurangi cidera otot dan kram.
- BE A CREATIVE, creatif lah, jangan kaku dalam hal latihan, misalnya hanya berlatih pada saat jadwal latihan saja, berimajinasilah dengan latihan anda.
- RUN, kebanyakan para traceur tidak menyadari pentingnya berlari ini.
- ENJOY PARKOUR.
sumber artikel : Mark Toorock
2 komentar
maen"jg ya d blog saya.. hihii..